Pilihan tempat sewa mobil lepas kunci depok atau bersama dengan sopir saat ini sudah begitu banyak. Bahkan, untuk kalangan masyarakat tinggal menentukan mana yang cocok dan bisa dipercaya.
Seperti yang diketahui, bahwa untuk Kota Depok ini tidak jauh dengan Jakarta. Selain itu, untuk Kota Depok ini sebenarnya sudah mempunyai transportasi umum yang bisa digunakan dan diandalkan.
Bagi masyarakat yang berkunjung atau berpergian ke Kota Depok ini bisa memanfaatkan kereta commuter line maupun bus TransJakarta. Akan tetapi, ada juga kalanya akan kendaraan pribadi tetap masih banyak digunakan.
Misalnya, bagi beberapa kalangan masyarakat yang statusnya pendatang. Di Kota Depok juga terdapat beberapa universitas terkenal. Sehingga, untuk keluarga dari salah satu mahasiswa yang berasal dari luar Kota Depok ini akan sewaktu-waktu akan berkunjung.
Maka dari itu, akan lebih praktis dan lebih terasa guyub bepergian di saat menggunakan satu kendaraan roda empat. Di dalam hal ini, untuk layanan sewa mobil lepas kunci Depok menjadi pilihan yang paling tepat dan bisa menunjang mobilitas bersama.
Syarat Sewa Mobil Lepas Kunci Rentalmobilbulanan.com
Pada saat akan melakukan sewa mobil, maka Anda harus memenuhi beberapa syarat dan ketentuan terlebih dahulu. Sebagai berikut beberapa syarat dari tempat sewa mobil rentalmobilbulanan.com:
- Mempunyai harga sewa mobil bersama sopir yang lebih murah, untuk periode selama 12 jam. Ketika pihak penyewa mobil melewati durasi yang sudah ditentukan, maka wajib mengeluarkan biaya untuk membayar kelebihan waktu.
- Sisa waktu di dalam menggunakan mobil di hari sebelumnya tidak bisa dimanfaatkan, untuk menambahkan waktu sewa di keesokan hari. Sewa mobil dengan layanan 12 jam ini hanya boleh digunakan di hari yang sama dan harus selesai di waktu 12 jam.
- Konsumen bebas dari biaya tambahan, dimana lokasi pickup tidak sama dengan yang dituliskan pada saat reservasi. Selain itu, untuk penjemputan masih gratis di saat jarak tidak lebih dari 10 kilometer (KM) dari lokasi.
- Setiap perubahan yang berhubungan dengan sewa mobil lepas kunci, seperti tanggal, lokasi jemput, tujuan, tipe dan durasi. Untuk calon penyewa harus memberikan informasi kepada pihak penyedia layanan sewa mobil secara detail dan komprehensif ke admin.
- Semua harga yang sudah diberikan oleh rentalmobilbulanan.com ini tidak termasuk dengan biaya bahan bakar, tol, parkir, penyebrangan dan tips sopir.
- rentalmobilbulanan.com mempunyai hak untuk menolak terhadap pesanan yang sudah dilakukan oleh konsumen, ketika sudah melebihi kapasitas maupun melakukan tindakan asusila.
- Asuransi jiwa dan kecelakaan ini belum termasuk di dalam harga yang sudah ditentukan oleh rentalmobilbulanan.com.
- Pembayaran down payment yang sudah dibayarkan kepada konsumen ini mempunyai sifat refundable, ketika memberikan informasi pembatalan sewa mobil paling tidak 2 hari sebelum tanggal sewa.
- Untuk perusahaan yang melakukan sewa mobil di rentalmobilbulanan.com dengan durasi panjang, maka pembayaran bisa dilakukan dengan sistem invoice Mingguan maupun Bulanan.
Kategori Mobil yang Disewakan Rentalmobilbulanan.com
Varian dan spek teknis di dalam mobil ini tidak kalah sama dengan lainnya. Maka dari itu, rentalmobilbulanan.com ini menyediakan beberapa merek mobil yang sangat beragam dan bisa disewa untuk banyak aktivitas selama berada di Depok. Sebagai berikut beberapa kategori mobil dari sewa mobil lepas kunci Depok rentalmobilbulanan.com:
- City Car
Lazimnya, untuk mobil kecil atau city car ini digunakan oleh kalangan masyarakat yang mempunyai tempat tinggal di beberapa kota besar. Selain itu, desain dari mobil ini mempunyai body yang sangat mungil, lincah dan mudah dikendarai di saat jalanan padat. Keuntungan lainnya di saat menggunakan city car adalah mempunyai konsumsi bahan bakar yang irit dan dimudahkan di dalam mencari lahan parkir.
Ruas jalanan kota yang kecil dan penuh kemacetan ini tidak bisa diprediksi ini bukan lagi menjadi salah satu masalah yang berat, ketika memilih sewa mobil lepas kunci Depok kategori city car. Semua rata-rata pelanggan dari rentalmobilbulanan.com adalah mahsiswa yang memprioritaskan mobil jenis satu ini untuk disewa.
Selain itu, banyak juga keunggulan yang dimiliki oleh kategori city car dan menjadi salah satu alasan kenapa kategori mobil ini lambat laun semakin diminati. Beberapa jenis pilihan mobil city car yang dimiliki oleh rentalmobilbulanan.com adalah Agya, Brio, Jazz, Yaris dan lain-lain.
- MPV Car
MPV Car atau yang sering dikenal dengan kendaraan multifungsi ini mempunyai banyak keunggulan dan bisa digunakan sebagai pengangkut orang dan bawaan memadai. Selain itu, untuk desain eksterior yang diberikan oleh kategori mobil satu ini sangat cocok digunakan sebagai kendaraan bersama keluarga.
Ada berbagai kelebihan yang ada di dalam mobil MPV secara langsung maupun tidak. Hal ini juga menjadi salah satu hal yang sangat wajar, ketika menimbang kategori mobil satu ini sangat sesuai digunakan dan berhasil mengarungi di ruas jalanan Indonesia.
Bisa jadi, untuk Anda juga menjadi salah satu konsumen yang membutuhkan kategori MPB sebagai moda transportasi guna aktivitas pribadi maupun urusan dinas. Ketika sewaktu-waktu perlu tempat sewa mobil dengan kategori MPB, maka rentalmobilbulanan.com siap menyediakan untuk Anda.
Untuk beberapa jenis MPV car yang bisa dipilih dari rentalmobilbulanan.com adalah Avanza, Xenia, Ertiga, Mobilio dan masih banyak lainnya lagi. Semua jenis MPV car yang disediakan oleh rentalmobilbulanan.com mempunyai performa yang etrbaik dan sudah diberlakukan perawatan secara rutin sesuai dengan petunjuk teknis disetiap merknya.
- Luxury Car
Kondisi ekonomi dari seseorang ini menjadi salah satu faktor yang membuat mobil premium ini tidak difungsikan sebagai moda transportasi. Melainkan, untuk kategori Luxury car ini bisa menjadi salah satu media penyaluran hobi otomotif dan pengendaranya bisa terlihat lebih percaya diri.
Pada saat memilih kategori luxury car, maka Anda akan diberikan fitur dan fasilitas yang sangat menunjang. Bahkan, untuk masalah body yang ada di kategori luxury car ini sudah sangat ciamik.
Sehingga, dengan hal tersebut menjadikan mobil Luxury Car ini menjadi kendaraan mewah dan benda wajib yang harus dikoleksi oleh beberapa orang kaya. Banderol harga dari luxury car ini juga sangat mahal.
Untuk mobil mewah yang mempunyai banyak fitur ini bisa didapatkan oleh pihak penyewa. Sekarang, juga tersedia tempat sewa mobil lepas kunci Depok rentalmobilbulanan.com yang menyediakan kategori mobil satu ini. Beberapa jenis luxury car yang bisa dipilih adalah BMW, Mercedes Benz, Camry, Alphard dan masih banyak lainnya lagi.
Nah, itulah dia penjelasan secara lengkap dan jelas mengenai tempat sewa mobil lepas kunci Depok. Ketika sedang berada di Kota Depok dan ingin melakukan sewa mobil dengan berbagai kategori, maka bisa langsung menghubungi rentalmobilbulanan.com.
Leave a Reply